Aku tinggal di sebuah kota kecil. Usiaku 6 tahun dan baru saja menjalani hari pertamaku di sekolah. Ada pengalaman menarik di sekolah yang hendak kuceritakan ke orang tuaku! Apakah itu?
Pongal si Babi menghadapi sedikit masalah. Ekornya terus berlari sendirian untuk bertualang! Bantulah Pongal menemukan ekornya yang kabur di buku cari dan temukan ini.
Aku memiliki berbagai macam perasaan. Apakah kamu juga memilikinya?
Seorang ayah meninggalkan harta warisan untuk ketiga anaknya. Warisan itu disesuaikan dengan bakat anaknya masing-masing.
Cerita tentang dua gadis kecil, Vijay dan Ammu, yang suka bermimpi dan menceritakan tentang mimpi-mimpinya sepulang sekolah.
Seorang anak perempuan bermimpi menjadi pilot. Dia terinspirasi oleh Amelia Earhart, perempuan pertama yang terbang melintasi Samudera Atlantik seorang diri. Dia bekerja keras dalam perjalanannya meraih impian. Kisah ini juga tentang seorang anak laki-laki yang selalu ingin terbang naik pesawat besar.
Tahukah kamu di manakah sarang yang dibangun oleh para semut dan seperti apa makannya? Jika ingin tahu lebih dalam, bacalah cerita ini!
Sering kali seorang anak yang penuh rasa ingin tahu menanyakan pertanyaan yang tak ada habisnya kepada orang tua. Serial "Beri Tahu Aku Sekarang" menjelskan tentang betapa menariknya pertanyaan-pertanyaan dan jawaban-jawaban akan hal itu.
Bora dapat melakukan hal yang dapat dilakukan Nafi. Mereka berdua dapat melakukan hal-hal yang sama.
Goak! Goak! Burung gagak dalam buku ini memanggil anak-anak untuk membaca buku cerita ini. Buku ini merupakan salah satu dari seri buku 'Hewan di Sekitar Kita'