Seekor kelinci penakut menjadi panik karena mengira langit telah runtuh
Aung Ngaein harus berusaha keras untuk menjadi seorang juara. Ikutilah kisah perjalanan dan usahanya untuk menjadi salah satu pemanah terbaik di Myanmar dan di dunia.
Tabuhan gendang Bapi membuat semua orang menari. Kejadian mencengangkan dan luar biasa terjadi ketiak kawanan gajah mendengar suara tabuhan itu.
Kuda Nil ingin menari, tetapi ia merasa sedih harus berpindah-pindah tempat saat menari. Adakah yang mau menari dengannya?
Doobie, Maya, dan Duksie membantu Mama K sambil belajar.
Rancak, kerbau kesayangan Ibra, sakit. Kerbau itu tidak mau makan. Perutnya kembung dan sepanjang malam ia menguak-nguak kesakitan. Ibra tidak tega melihatnya. Biasanya Ayah yang turun tangan. Namun, pada hari itu Ayah tidak ada di rumah. Ibra kebingungan. Bisakah dia sendirian menolong Rancak? Bisakah Rancak sembuh?
Libur telah tiba. Bapak dan Ibu ingin mengajak Sudar dan Yani pergi berlibur. Sebelumnya, mereka memberi tugas oleh ibunya untuk mencari tempat tujuan berlibur. Saat mengalami kebingungan mencari tempat wisata, Sudar ingat ada satu tempat yang istimewa di daerah Gunungkidul. Desa Sambi Pitu namanya. Bapak dan Ibunya setuju. Bagaimana kelanjutan liburan mereka?
Tari menghadiri sebuah festival yang megah dan meriah. Tak disangka festival itu adalah bagian dari kerja sama negara-negar ASEAN. Tari banyak belajar hal baru dari festival itu, termasuk kenyataan bahwa tarian bisa membuka persahabatan. Mengapa begitu? Mari kita ikuti kisah Tari dalam buku ini.
Maria adalah siswa kelas V SD Muntilan, Magelang. Ia siswa pindahan dari Cimahi, Jawa Barat. Di sekolah barunya, Maria bertemu dengan Izah. Meskipun berbeda suku dan agama, mereka bersahabat.
Beru bertubuh besar dan menakutkan. Ia suka merampas makanan hewan-hewan lain. Namun, sudah cukup! Semua hewan sudah tidak tahan lagi. Beru haruslah dihentikan.