Bolpoin yang kupinjam dari Naya tiba-tiba hilang! Tentu saja Naya marah besar, soalnya itu bolpoin kesayangannya. Aku sudah meminta maaf, tapi Naya tidak mau memaafkan.
Momo adalah siamang penakut. Ia tidak pernah mau berayun. Dulu, Momo pernah hampir terjatuh. Ia takut akan terulang lagi. Namun, seekor anak burung jatuh dari sarangnya. Momo sangat ingin menolongnya. Ya, ampun, bagaimana caranya? Haruskan ia memberanikan diri berayun lagi?